Sunday, April 24, 2011

Bobor Kangkung



Di dalam Kangkung terdapat kandungan vitamin A, vitamin B1, vitamin C, protein, kalsium, fosfor, zat besi, karoten, hentriakontan, dan sitosterol. Berdasarkan penelitian, bahan-bahan yang dikandung oleh Kangkung memiliki manfaat untuk mengobati berbagai gangguan kesehatan dan sebagai antiracun.
[Source : Khasiat Buah]

Resepnya ambil dari Sajian Sedap, cuman ditambahin cabe biar pedesan :D, n bikinnya juga ga sebanyak di resep ..

Ingredients :

- 300 gram kangkung, disiangi
- 1 cm lengkuas, dimemarkan
- 1 lembar daun salam
- 150 gram tempe, dipotong 11/2x11/2 cm, digoreng setengah matang
- 1 sendok teh garam
- 1 sendok ten gula pasir
- 1000 ml santan dari 11/2butir kelapa

BUMBU HALUS:

- 5 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1/2 sendok teh ketumbar
- 1 cm kencur

Method :
- Rebus santan, lengkuas, daun salam, dan bumbu halus sampai mendidih dan bumbu harum sambil diaduk-aduk.
- Masukkan kangkung, tempe, garam, dan gula. Masak sampai matang.

0 comments: