Tuesday, June 22, 2010

Kroket..Kroketten



Kroket or kroketten is popular snack in indonesia, introduced during Dutch colonial rule. The word kroket is originally from french 'croquette', usually forms in silinder shape and eaten with the yellow mustard sauce.

This easy kroket recipe is published on Sedap Sekejap Mags. I mixed the potato n beef altogheter as I find it more easy to shape. And yeah, I prefer to form them in balls than silinder...dunno why, I think its better n funny that way :P

BAHAN KULIT:

1 kilogram kentang rebus, dilumatkan
2 butir telur (saya pake satu aja)
1 sendok makan margarin, dicairkan
2 sendok makan tepung roti (saya ganti tepung terigu)
garam secukupnya
minyak untuk menggoreng

Tambahan sendiri :
- 2 sdm susu bubuk, saya pake dancow

BAHAN ISI:

100 gram daging sapi giling
1 sendok makan tepung terigu
5 butir bawang merah, diiris halus
2 batang daun bawang, dipotong-potong (ga pake)
2 batang daun seledri, diiiris halus (saya ganti parsley)
1 sendok makan mentega
merica bubuk secukupnya
pala bubuk secukupnya (ga pake)
garam secukupnya

CARA MEMBUAT :

- Kulit, kentang dicampur dengan margarin cair, tepung terigu, telur, (susu bubuk) dan garam. Aduk rata.
- Buat isi, goreng bawang merah dalam mentega sampai harum. Masukkan daging, parsley dan tepung terigu. Masak sambil diaduk hingga daging matang.
- Ambil sesendok adonan kentang, bentuk bulat beri isi lalu bentuk lagi.
- Celupkan ke telur lalu gulingkan di tepung roti. Lakukan 2 kali pelapisan.
- Goreng sampai kecokelatan dan matang.


Note :
* Saya langsung mencampurkan adonan untuk isi n kulit jadi satu lalu dibentuk bulat.

Nilai Gizi per Porsi:
Energi : 148,41 kalori.
Protein : 4,59 gram.
Lemak : 8,21 gram.
H.A : 14,04 gram.

0 comments: